New Year, New Resolution, kalo gue sih New Year New Bills haha.. Soalnya banyak banget tagihan yang muncul di bulan Januari, dari mulai jatuh tempo premi asuransi, kartu kredit, sampe Pajak Kendaraan tahunan. Ngomongin Pajak Kendaraan Tahunan, Tahun lalu adalah pertama kali gue bayar Pajak Kendaraan sendiri, karena tahun sebelum-sebelumnya yang kaya gini diurus bokap…